TEKNOLOGI PERTANIAAN DAN PERUBAHAN POLA KERJA MASYARAKAT PETANI DI DESA KOTARAYA SELATAN KECAMATAN MEPANGA KABUPATEN PARIGI MOUTONG

DADANG KURNIAWAN (2021) TEKNOLOGI PERTANIAAN DAN PERUBAHAN POLA KERJA MASYARAKAT PETANI DI DESA KOTARAYA SELATAN KECAMATAN MEPANGA KABUPATEN PARIGI MOUTONG. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK
Dadang Kurniawan, B 201 14 002, Skripsi: Teknologi Pertaniaan dan Pola Perubahaan Masyarakat Petani Di Desa Kotaraya Selatan kec. Mepanga Kab. Parigi Moutong. Dibawah bimbingan:Christian Tindjabate, dan Daeng Marotja,
Penelitian ini ditujukan untuk mengetahui prilaku petani dan perubahaan sosial serta faktor-faktor apa saja yang menjadi penyebab terjadinya perubahan sosial.
Pendekatan penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan cara penarikan sampel, model snowball, artinya data atau informasi yang diperoleh dengan memanfaatkan pengetahuan dan petunjuk dari informan-informan penelitiaan. Berbagai informasi penelitian akan diambil hingga cukup untuk dianalisis berdasarkan prosedur dari prinsip metodologi kualitatif. Dalam proses penelitian ini juga, penulis menggunakan tekhnik pengumpulan data berupa wawancara.
Hasil penelitian menunjukan bahwa faktor yang menjadi penyebab terjadinya pola perubahan masyarakat petani desa Kotaraya Selatan dengan masuknya teknologi alat pertanian modern yang banyak memberikan perubahan atau pergeseran di setiap masyarakat petani desa kotaraya selatan seperti nilai-nilai sosial gotong royong yang semakin hari menghilang. Kesadaran inlah yang seharusnya di tanamakan pada masyarakat petani karena tidak semua alat modern memberikan dampak yang positif, sehingga budaya dan sifat gotong royong selalu tetap ada dan tetap terjaga. Tetapi setelah adanya teknologi ada hal positif yang di dapatkan masyarakat petani lebih mudah dalam melakukan pekerjaannya sehingga waktu yang dihabiskan lebih sedikit dan lebih mudah.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Sosiologi
Library of Congress Subject Areas > H Ilmu Sosial > Sosiologi
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/140411
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item