TINJAUAN PELAKSANAAN LAPIS PERMUKAAN (AC-BC) PADA PEKERJAAN REKONSTRUKSI JALAN LINGKAR DALAM KOTA PALU 1

YUYUN S. TANGNGALAYUK (2024) TINJAUAN PELAKSANAAN LAPIS PERMUKAAN (AC-BC) PADA PEKERJAAN REKONSTRUKSI JALAN LINGKAR DALAM KOTA PALU 1. Diploma thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Lapis permukaan jalan AC-BC (Aspal Concrete-Binder Course) adalah lapisan
kombinasi dari aspal dan bahan agregat yang digunakan untuk konstruksi jalan raya.
AC-BC digunakan sebagai lapis permukaan atau lapisan penutup jalan untuk
memberikan kehalusan, kemulusan, dan tahan lama terhadap keausan jalan. Lapisan
ini sering ditempatkan di atas lapisan dasar agregat yang kokoh dalam konstruksi jalan.
Dengan menggunakan lapis permukaan jalan AC-BC, diharapkan jalan raya dapat
memiliki umur pakai yang lebih panjang, kenyamanan berkendara yang lebih baik, dan
pengurangan biaya perawatan jalan dalam jangka panjang. Oleh karena itu,
pemahaman dan penerapan teknologi konstruksi jalan, termasuk penggunaan lapis
permukaan jalan AC-BC, sangatlah penting dalam upaya meningkatkan infrastruktur
jalan raya yang lebih baik dan aman. Tujuan dari tinjau pelaksanaan pekerjaan Asphalt
Concrete – Binder Course (AC – BC) untuk memberikan gambaran tentang alat yang
di gunakan serta teknis pelaksanaan dalam pekerjaan. Adapun alat yang di gunakan
yaitu Dump Truck, Asphalt sprayer, Asphalt Finisher, Tandem roller, Pneumatic tyre
roller, Core Drill dan teknis pelaksanaan yang meliputi prime coat, Penghamparan
Material, Pemadatan Material, dan Pengendalian mutu.

Item Type: Thesis (Diploma)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Teknik > D3 Teknik Sipil
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/141191
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item