Transformasi Dari Etlingera (Etlingera Comosa Ardiyani &Ardi), Begonia (Begonia Ozotothrix D.C.Thomas), Dan Udang Kipas ( Caridina Longidigita Cai & Wowor, 2007) Untuk Branding Unik Motif-motif Batik Di Sulawesi Tengah Menggunakan Software JBatik

NURUL MUTMAINNA (2023) Transformasi Dari Etlingera (Etlingera Comosa Ardiyani &Ardi), Begonia (Begonia Ozotothrix D.C.Thomas), Dan Udang Kipas ( Caridina Longidigita Cai & Wowor, 2007) Untuk Branding Unik Motif-motif Batik Di Sulawesi Tengah Menggunakan Software JBatik. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Batik merupakan salah satu warisan budaya bangsa Indonesia yang harus
dipertahankan. Dalam mempertahankan batik, banyak industri yang
mengembangkan motif batik tradisional menjadi motif batik modern.
Pengembangan motif batik dapat dilakukan dengan berbagai cara, salah satunya
dengan mentransformasi motif batik dengan mengeksplorasi flora dan fauna
menjadi sebuah motif batik dengan memanfaatkan perkembangan teknologi
sehingga diperoleh variasi yang lebih beragam. Etnomatematika merupakan ilmu
yang membahas hubungan antara matematika dan budaya. Dalam konteks batik,
etnomatematika memiliki peran penting dalam pengembangan dan pemeliharaan
warisan budaya terutama pada batik. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan
motif batik dengan mentransformasi dari Etlingera (Etlingera comosa Ardiyani &
Ardi), Begonia (Begonia ozotothrix D.C.Thomas), dan Udang Kipas (Caridina
longidigita Cai & Wowor, 2007) untuk branding unik motif batik di Sulawesi
Tengah menggunakan konsep transformasi geometri dengan aplikasi jBatik
sehingga diperoleh motif batik. Hasil penelitian ini berupa motif batik baru yaitu
motif bunga etlingera, motif bunga begonia dan motif udang kipas.

Kata kunci : Batik, Etnomatematika, Fraktal, dan Motif

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Matematika dan IPA > Matematika
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/141999
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item