UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR HEADING DALAM PERMAINAN SEPAK BOLA MELALUI ALAT MODIFIKASI DARI BOLA PLASTIK PADA SISWA KELAS V SD INPRES 7 LABUAN BARU KECAMATAN PALU UTARA

YANI (2020) UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR HEADING DALAM PERMAINAN SEPAK BOLA MELALUI ALAT MODIFIKASI DARI BOLA PLASTIK PADA SISWA KELAS V SD INPRES 7 LABUAN BARU KECAMATAN PALU UTARA. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Yani (2019). Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Heading Dalam Permainan Sepak Bola Melalui Alat Modifikasi Dari Bola Plastik Pada Siswa Kelas V SD Inpres 7 Labuan Baru Kecamatan Palu Utara. Skripsi, Program Studi Pendidikan Olahraga. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Tadulako. Pembimbing (1) Hendrik Mentara (II) Marhadi.
Permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana meningkatkatkan proses belajar Heading dalam permainan sepak bola melalui alat modifikasi dari bola plastik pada siswa kelas V SD Inpres 7 Labuan Baru Kecamatan Palu Utara Tujuan dari penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil belajar heading dalam permainan sepak bola melalui alat modifikasi dari bola plastik. Desain penelitian adalah tindakan kelas berupa penerapan metode peta konsep. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V SD 7 Labuan Baru terdiri 21 orang laki-laki. Tahap-tahap penelitian (1) perencanaan, (2) tindakan, (3) observasi. Data yang dikumpulkan diperoleh melalui tes, observasi, dan analisis data, penyajian data,. Berdasarkan hasil penelitian pada tes awal siklus 1 ini, dari 21 siswa yang jadi sampel hanya 2 orang yang tuntas dengan skor penilaian 75, 19 orang tidak tuntas dengan bervariasi skor yang di capai, pada tes siklus II, kemampuan heading siswa pada sikap awal, sikap saat perkenaan dan sikap akhir sebagian besar sudah baik, karena pada siklus II ini, ada16 orang siswa yang tuntas dan 5 orang siswa yang tidak tuntas. Berdasarkan hasil tersebut, dapat disimpulkan bahwa hasil belajar heading dapat meningkatkan kemampuan siswa, mulai dari sikap, sikap saat perkenaan dan sikap akhir.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/142514
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item