UPAYA MENINGKATKAN MINAT BELAJAR SISWAMELALUI MEDIA GAMBAR PADA MATA PELAJARAN SEJARAH DI MADRASAH ALIYAH NURUL JADID DURIPOKU

SYAMSIR (2020) UPAYA MENINGKATKAN MINAT BELAJAR SISWAMELALUI MEDIA GAMBAR PADA MATA PELAJARAN SEJARAH DI MADRASAH ALIYAH NURUL JADID DURIPOKU. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Syamsir, 2019. “Upaya Meningkatkan Minat Belajar Siswa Melalui Media Gambar Pada Mata Pelajaran Sejarah Di Madrasah Aliyah Nurul Jadid Duripoku” Skripsi, Program Studi Pendidikan Sejarah, Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Tadulako, Dosen Pembimbing Dr. H. Lukman Nadjamuddin, M.Hum.

Permasalahan dalam penelitian ini yaitu bagaimana upaya guru menggunakan media gambar pada mata pelajaran sejarah di Madrasah Aliyah Nurul Jadid Duripoku? dan bagaimana minat belajar siswa melalui media gambar yang digunakan guru pada mata pelajaran sejarah di Madrasah Aliyah Nurul Jadid Duripoku. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui upaya guru menggunakan media gambar pada mata pelajaran sejarah di Madrasah Aliyah Nurul Jadid Duripoku serta untuk mengetahui minat belajar siswa melalui media gambar yang digunakan guru pada mata pelajaran sejarah di Madrasah Aliyah Nurul Jadid Duripoku. Subyek penelitian ini 6 orang siswa kelas XI IPS, 1 orang guru sejarah, dan 1 orang kepala sekolah. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini Adalah: 1) Observasi, 2) Wawancara Dan 3) Dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu redukdi data, penyajian data dan verivikasi data. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan media gambar pada mata pelajaran sejarah di Madrasah Aliyah Nurul Jadid Duripoku kelas XI IPS dapat meningkatkan minat belajar siswa dengan perhatian siswa, partisipasi, dan perasaan senang yang diperlihatkan dalam proses pembelajaran berlangsung.

Kata Kunci : Media Gambar, Minat Belajar.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Sejarah
Library of Congress Subject Areas > L Pendidikan > Pendidikan Sejarah
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/142550
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item