SISTEM KEAMANAN RUMAH DENGAN MOTION DETECTIONMENGGUNAKAN WEBCAM DAN SMS GATEWAY

-, DEDI (2017) SISTEM KEAMANAN RUMAH DENGAN MOTION DETECTIONMENGGUNAKAN WEBCAM DAN SMS GATEWAY. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK
Kamera merupakan salah satu perangkat pemantauan yang umum
digunakan untuk sistem keamanan, salah satu jenis kamera pemantaun yang dapat
digunakan adalah kamera web. Penelitian ini mengajukan perancangan sistem
pemantauan yang diperuntukan bagi rumah. Sistem keamanan rumah dilengkapi
dengan kemampuan untuk mendeteksi pergerakan dan SMS gateway sebagai
pelaporan tanda bahaya ke pemilik rumah. Metode yang digunakan adalah frame
differences, metode ini bekerja dengan membandingkan frame-frame citra yang
ditangkap sesuai urutan waktu. Penelitian ini menghasilkan sistem keamanan
rumah berbasis dekstop yang dilengkapi dengan fitur pendeteksian gerak, rekam
otomatis dan pelaporan otomatis. Sistem keamanan rumah bekerja dengan
menggunakan beberapa perangkat diantaranya: kamera web, GSM modem dan
laptop.
Kata Kunci: Keamanan Rumah, Frame Differences, kamera web, SMS Gateway

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: Tadulako University - Divisions > Fakultas Teknik > Teknik Informatika
T Technology > Teknik Informatika
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Informatika
Library of Congress Subject Areas > T Technology > Teknik Informatika
Depositing User: Bayu Anggara Permana
Date Deposited: 05 Nov 2025 02:19
Last Modified: 05 Nov 2025 02:19
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/150377
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item