MEDIA FILM DOKUMENTER SEBAGAI SUMBER PEMBELAJARAN IPS TERPADU DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS VIII DI SMP NEGERI 1 BALINGGI

-, ADI PRANATA (2019) MEDIA FILM DOKUMENTER SEBAGAI SUMBER PEMBELAJARAN IPS TERPADU DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS VIII DI SMP NEGERI 1 BALINGGI. Sarjana thesis, UNTAD.

Full text not available from this repository.

Abstract

Permasalahan yang dikaji dalam penelitian ini adalah : (1) apakah
penggunaan media film dokumenter dapat meningkatkan hasil belajar siswa
dikelas VIII SMP Negeri 1 Balinggi?. (2) bagaimana tanggapan responden
(Siswa) terkait penggunaan media film dokumenter dalam pembelajaran IPS
Terpadu? Kedua pokok rumusan masalah tersebut, memiliki tujuan-tujuan
sebagai berikut: (1) untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran
IPS Terpadu di kelas VIII SMP Negeri 1 Balinggi. (2) Untuk menjelaskan
tanggapan siswa setelah diterapkannya media film dokumenter dalam
pembelajaran Ips terpadu. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini
adalah deskriptif kualitatif dengan teknik melakukan wawancara, observasi, dan
penyebaran angket. Wawancara ditujukan kepada guru yang mengajar IPS
Terpadu dan siswa-siswi SMP Negeri 1 Balinggi. Hasil penelitian ini
mengungkapkan bahwa, media pembelajaran film dokumenter yang digunakan
oleh guru IPS Terpadu dalam pembelajaran di kelas VIII SMP Negeri 1 Balinggi
Leptop, LCD, Projector, Film dokumenter dan menyiapkan bahan ajar dari
berbagai sumber. Berdasarkan hasil angket maka dapat diketahui siswa kelas VIII
SMP Negeri 1 Balinggi film dokumenter sebagai sumber pembelajaran sudah
sangat efisien untuk diterapkan dalam pembelajaran. Media film dokumenter
sebagai sumber belajar digunakan agar siswa merasa nyaman dan senang belajar
IPS Terpadu. Dengan menggunakan media film dokumenter siswa lebih mudah
memahami pelajaran yang diberikan dan tidak merasa bosan untuk menerima
pelajaran yang diberikan oleh guru.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: Tadulako University - Divisions > Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Sejarah
L Pendidikan > Pendidikan Sejarah
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Sejarah
Library of Congress Subject Areas > L Pendidikan > Pendidikan Sejarah
Depositing User: sanintang sani
Date Deposited: 13 Nov 2025 06:44
Last Modified: 13 Nov 2025 06:44
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/151573
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item