KUALITAS PELAYANAN KANTOR PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM DI KELURAHAN MAMBORO BARAT KOTA PALU.

SUKIRA (2024) KUALITAS PELAYANAN KANTOR PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM DI KELURAHAN MAMBORO BARAT KOTA PALU. Sarjana thesis, Universitas Tadulako.

Full text not available from this repository.

Abstract

Sukira B 101 20 013, Kualitas Pelayanan Kantor Perusahaan Daerah Air
Minum Di Kelurahan Mamboro Barat Kota Palu. Pembimbing 1 Syahruddin
Hattab dan Dosen Pembimbing II Gita Farista.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Kualitas Pelayanan Kantor
Perusahaan Daerah Minum Di Kelurahan Mamboro Barat Kota Palu . Penelitian ini
bertujuan untuk mengetahui bagaimana kualitas pelayanan dan upaya yang di
lakukan pada PDAM Kelurahan Mamboro Barat. Metode penelitian yang
digunakan deskriptif kualitatif menggunakan teknik Purposive Sampling, yang
memberikan gambaran tentang fenomena atau faktor permasalahan yang diteliti
sesuai fakta yang ada. Teknik pengumpulan data yaitu observasi, wawancara
informan secara mendalam dan dokumentasi untuk mengumpulkan data informan
dalam penelitian ini berjumlah 6 orang . Teori yang digunakan adalah Agus
Dwiyanto (2008:343-344) dimana ada Lima indikator yaitu Sikap Petugas,
Prosedur,Waktu,Fasilitas, Pelayanan
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pelayanan yang diberikan PDAM
Mamboro Barat belum dikatakan baik terutama di indikator Pelayanan, Waktu dan
fasilitas serta sikap petugas. hal ini dapat dilihat dari kelengkapan sarana prasarana
yang belum memadai , ketepatan waktu pembukaan loket pelayanan yang tidak
sesuai jadwal oleh pihak PDAM Mamboro Barat serta lambatnya respon petugas
terhadap keluhan dan kendala yang dialami pelanggan. Segala bentuk masalah ini
perlu adanya perbaikan agar kedepannya dapat berjalan dengan baik.

Kata Kunci : Kualitas, Pelayanan Publik, Perusahaan Daerah Air minum
(PDAM)

Item Type: Thesis (Sarjana)
Commentary on: Eprints 0 not found.
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Administrasi Publik
Library of Congress Subject Areas > H Ilmu Sosial > Ilmu Administrasi Publik
SWORD Depositor: Users 0 not found.
Depositing User: Users 0 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2025 07:16
Last Modified: 06 Feb 2025 07:14
URI: https://repository.untad.ac.id/id/eprint/118366
Baca Full Text: Baca Sekarang

Actions (login required)

View Item
View Item